Senin, 24 Januari 2011

PAUD DWP Kanwil Kemenag Riau

Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) dibawah naungan Yayasan Amal Ikhlas Dharma Wanita Persatuan Kantor Wilayah Kementerian Agama (DWP Kanwil Kemenag) Provinsi Riau hadir mempersembahkan layanan pendidikan Islami, berkualitas dengan biaya yang terjangkau bagi anak bangsa.

Tenaga pendidik/ pengasuh berpengalaman dan memiliki moral/ akhlak mulia dan penuh kasih sayang terhadap peserta didik. Kategori pendidikan terdiri dari Raudhatul Athfal (RA), Kelompok Bermain (KB) dan Tempat Penitipan Anak (TPA). (*m)

MENERIMA PENDAFTARAN BARU

  1. RAUDATHUL ATHFAL
    • Uang Pembangunan GRATIS
    • Uang Pangkal + Uang Seragam Lengkap RA (4 stel) Rp.600.000 (2 x bayar)
    • SPP Rp.50.000/ bulan.
  2. PENITIPAN ANAK & KELOMPOK BERMAIN
    • Rp.30.000,-/ hari
    • Rp.300.000,/ bulan (usia 3 bulan s/d 2 bulan)
    • Rp.300.000,-/bulan (usia 2 tahun s/d 6 tahun)
    • Rp.100.000,-/bulan (biaya makan)
  3. WAKTU & TEMPAT PENDAFTARAN
  • Setiap hari kerja (Senin s/d Jumat)
  • Tempat : Sekretariat Yayasan Amal Ikhlas/ Kantor DWP Kanwil Kemenag Riau
  • Jl. Jendral Sudirman No. 253 Pekanbaru
  • Telp. (0761) 21360 atau 081378391038 (sdr Tanti)

Peresmian PAUD DWP Kanwil Kemenag Riau


Ka Kanwil Kemenag Riau, Drs H Asyari Nur SH MM, meresmikan gedung Yayasan Amal Ikhlas, 1/1/2011